CARA MENDAFTAR
Jika tertarik mendaftar menjadi member dari Alfath Archery Club maka calon member dapat menghubungi kami untuk meminta formulir pendaftaran online untuk diisi. Setelah melakukan pengisian formulir, maka calon member sudah bisa mengikuti kegiatan latihan. Kami juga membuka sesi Free Trial atau coba gratis. Bagi yang mau mencoba-coba dulu, silahkan ya. Kuota Free Trial terbatas tiap pekannya. Silahkan hubungi kami jika berminat mencoba.